
Sekedar untuk diketahui perusahaan rekaman Audio Fidelity, adalah suatu perusahaan rekaman yang berusaha merepro rekaman-rekaman lama yang dianggap klasik, dengan teknologi yang tinggi, dan untuk Cdnya dilapisi emas 24 karat. Sedangkan proses pengolahan (rekaman) dari master ke keping cdpun diproses sedemikian rupa, sehingga kualitas suara CDnya sangat mendekati kualitas suara piringan hitam.
Album John Mayall & The Blues Breakers ini merupakan album yang merupakan tonggak dari album blues di era British Blues, dan merupakan upaya John Mayall dalam 'mendokumentasikan' permainan gitar Eric Clapton yangg selalu membuat penonton menahan nafas ( Eric Clapton saat itu berusia 21 tahun) ke dalam Piringan Hitam. Selain lagu blues karya orang lain, di album ini juga ada lagu blues karya John Mayall dan yang lebih utama di sinilah pertama kali menyanyi ( jadi lead vocal), walaupun hanya satu lagu, yaitu lagu Robert Johnson, "Ramblin' On My Mind"
Album John Mayall & The Blues Breakers ini merupakan album yang merupakan tonggak dari album blues di era British Blues, dan merupakan upaya John Mayall dalam 'mendokumentasikan' permainan gitar Eric Clapton yangg selalu membuat penonton menahan nafas ( Eric Clapton saat itu berusia 21 tahun) ke dalam Piringan Hitam. Selain lagu blues karya orang lain, di album ini juga ada lagu blues karya John Mayall dan yang lebih utama di sinilah pertama kali menyanyi ( jadi lead vocal), walaupun hanya satu lagu, yaitu lagu Robert Johnson, "Ramblin' On My Mind"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar